Apakah Lisensi Creative Commons Memengaruhi Semua Pengecualian dan Pembatasan Hak Cipta Seperti Penggunaan Wajar?
Ditulis pada 13-10-2011 oleh Nita Tidak. Semua lisensi CC memiliki syarat mengenai pengecualian dan batasan, seperti berikut: “Tidak ada bagian apa pun di dalam Lisensi ini yang dimaksudkan mengurangi, membatasi, atau menghalangi penggunaan bebas apa pun dari hak cipta atau hak-hak yang muncul dari pembatasan atau pengecualian yang diberikan sehubungan dengan perlindungan hak cipta tersebut … Read More “Apakah Lisensi Creative Commons Memengaruhi Semua Pengecualian dan Pembatasan Hak Cipta Seperti Penggunaan Wajar?”