Sosialisasi Creative Commons bersama Southeast Asian Ministers of Education Organization (SEAMOLEC)

Ditulis pada 22-12-2017 oleh Fitriayu Jumat (22/12/2017), Creative Commons Indonesia (CCID) diwakili oleh Hilman Fathoni sebagai pemateri menerima undangan dari Southeast Asian Ministers of Education Organization (SEAMOLEC), organisasi di bawah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) yang bergerak di bidang pendidikan jarak jauh untuk kawasan Asia Tenggara. Sosialiasi yang dimulai pada pukul 10.30 WIB ini membahas … Read More “Sosialisasi Creative Commons bersama Southeast Asian Ministers of Education Organization (SEAMOLEC)”

Lokakarya Wikimedia Commons untuk kompetisi Wiki Cinta Alam Indonesia 2017

Ditulis pada 02-09-2017 oleh CCID Pada tanggal 18 Juni 2017, Creative Commons Indonesia (CCID) bekerja sama dengan Wikimedia Indonesia (WMID) menghelat lokakarya Wikimedia Commons di Mozilla Community Space Jakarta. Helatan ini merupakan bagian dari acara Wiki Cinta Alam Indonesia (WCAI) 2017, sebuah kompetisi foto alam Indonesia yang diadakan secara daring melalui situs Wikimedia Commons. Acara … Read More “Lokakarya Wikimedia Commons untuk kompetisi Wiki Cinta Alam Indonesia 2017”

Lokakarya Wikimedia Commons di Mozilla Community Space

Ditulis pada 10-07-2017 oleh CCID Poster Acara Lokakarya Wikimedia Commons di Mozilla Community Space Pada 18 Juni 2017, tim Creative Commons Indonesia (CCID) kembali mengadakan lokakarya Wikimedia Commons bekerja sama dengan Mozilla Community Space. Lokakarya ini diselenggarakan sebagai bagian dari perhelatan kompetisi fotografi yang diadakan oleh Wikimedia Indonesia yaitu Wiki Cinta Alam Indonesia 2017. Hilman … Read More “Lokakarya Wikimedia Commons di Mozilla Community Space”

Lokakarya Wikimedia Commons: Pengarsipan serta Pemanfaatan Konten Terbuka dan Bebas Hak Cipta

Ditulis pada 14-08-2016 oleh Hilman Lokakarya ini bertujuan untuk mengenalkan fungsi pengarsipan dan pemanfaatan konten yang ada di Wikimedia Commons. Acara ini diperuntukan bagi segala kalangan yang memiliki ketertarikan mengenai pengarsipan, pemanfaatan, dan kegiatan berbagi konten secara legal di Internet. Acara ini juga ingin memberikan penjelasan tentang konten terbuka, dan konten yang sudah bebas hak … Read More “Lokakarya Wikimedia Commons: Pengarsipan serta Pemanfaatan Konten Terbuka dan Bebas Hak Cipta”

Pertemuan CC Indonesia, OCW Consortium, dan Aptikom

Ditulis pada 07-10-2011 oleh Ivan Lanin Pada hari Kamis, 6 Oktober 2011 yang lalu, CC Indonesia yang diwakili oleh Ivan Lanin dan Ari Juliano bertemu dengan OCW Consortium yang diwakili oleh Meena Hwang dan perwakilan dari beberapa lembaga pendidikan di Indonesia yang terhimpun di bawah Asosiasi Perguruan Tinggi Informatika & Komputer (Aptikom). Pertemuan diadakan di … Read More “Pertemuan CC Indonesia, OCW Consortium, dan Aptikom”

Lokakarya Hak Cipta dan Lisensi Creative Commons untuk Jurnal Ilmiah di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Artikel ini ditulis pada 02-05-2019 Senin, tanggal 29 April 2019, Creative Commons Indonesia (CCID) dan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) bekerja sama menyelenggarakan lokakarya hak cipta dan lisensi Creative Commons (lisensi CC) di kota Medan. Acara dibuka dengan sambutan oleh Wakil Rektor I UMSU, Dr. Muhammad Arifin, S.H., … Read More “Lokakarya Hak Cipta dan Lisensi Creative Commons untuk Jurnal Ilmiah di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara”