Paparan “Penerapan Keterbukaan Akses Pada Jurnal Elektronik” oleh CCID di Bedah Jurnal “Untuk Akreditasi dan Indeks Internasional”, di Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah Padang

Ditulis pada 18-11-2018 oleh Hilman Foto oleh Ikhwan Arief Pada tanggal 17 November 2018, Creative Commons Indonesia (CCID) yang diwakili oleh Hilman Fathoni (Legal Lead CCID) berkesempatan menyampaikan materi tentang “Prinsip Keterbukaan Akses Jurnal Elektronik” untuk acara “Bedah Jurnal Untuk Akreditasi dan Indeks Internasional”, di Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLPT) Wilayah Padang. Acara ini mulai … Read More “Paparan “Penerapan Keterbukaan Akses Pada Jurnal Elektronik” oleh CCID di Bedah Jurnal “Untuk Akreditasi dan Indeks Internasional”, di Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah Padang”

Tugas Lapangan CCID-ToT oleh – Risky Amelia Ramadhani di Ruang Koridor Coworking Space Surabaya

Ditulis pada 05-11-2018 oleh Hilman Sejak pertama kali diumumkan pada bulan Februari 2018 program Training of Trainers Creative Commons Indonesia (CCID-ToT) kini telah masuk ke tahap penyeleksian terakhir. Pada misi terakhir ini peserta diwajibkan menjalankan tugas lapangan yakni menyelenggarakan presentasi mengenai lisensi Creative Commons (lisensi CC) di tempat peserta berdomisili. Dengan menyelesaikan misi ini maka … Read More “Tugas Lapangan CCID-ToT oleh – Risky Amelia Ramadhani di Ruang Koridor Coworking Space Surabaya”

Lokakarya Hak Cipta dan Lisensi Creative Commons di Coffee Society, Bone

Ditulis pada 08-10-2018 oleh Hilman Foto oleh Insan Pipin Maulana Pada tanggal 7 Oktober 2018, Creative Commons Indonesia (CCID) yang diwakili oleh Hilman Fathoni (Legal Lead CCID) berkesempatan menyampaikan materi tentang hak cipta dan lisensi Creative Commons (lisensi CC) bekerjasama dengan Komunitas Teluk Bone. Acara ini mulai pada pukul 07.45 WITA di Cofee Society di … Read More “Lokakarya Hak Cipta dan Lisensi Creative Commons di Coffee Society, Bone”

Waspada! Hindari Pencucian Lisensi!

Ditulis pada 25-12-2017 oleh Hilman Apakah Anda pernah mengunggah ulang suatu ciptaan milik orang lain yang Anda dapatkan di dalam jaringan ke suatu situs lalu menerapkan ketentuan lisensi tertentu pada ciptaan tersebut? Waspadalah! Bisa saja Anda tengah melakukan pencucian lisensi! Dan itu dilarang! Dasar Pelarangan Menurut angka 20 ketentuan umum Undang-Undang Hak Cipta No. 28 … Read More “Waspada! Hindari Pencucian Lisensi!”

Sosialisasi Penerapan Lisensi Terbuka Pada Jurnal Untuk Editor dan Manajer Jurnal BPP UGM

Ditulis pada 17-10-2017 oleh CCID Pada tanggal 17 Oktober 2017, Creative Commons Indonesia (CCID) berkesempatan untuk menjadi pemateri pada sosialisasi lisensi terbuka pada jurnal penelitian untuk editor dan manajer jurnal di Badan Penerbitan dan Publikasi (BPP) Universitas Gadjah Mada (UGM) di Yogyakarta. Acara ini dimulai tepat pada pukul 10:00 WIB dan dibuka oleh Kepadala Bidang … Read More “Sosialisasi Penerapan Lisensi Terbuka Pada Jurnal Untuk Editor dan Manajer Jurnal BPP UGM”

Sosialisasi Lisensi Creative Commons dan Wiki Cinta Alam Indonesia 2017 di Samarinda

Ditulis pada 10-07-2017 oleh CCID Poster Acara Sosialisasi Lisensi CC dan Wiki Cinta Alam Indonesia 2017 di Samarinda Pada tanggal 20 Mei 2017, Creative Commons Indonesia (CCID) bekerja sama dengan UNDAS mengadakan sosialisasi lisensi Creative Commons (CC) di Bioskop Mini Kominfo Samarinda. Hilman Fathoni (Konsultan Lisensi Creative Commons Indonesia) menjadi pengisi materi pada kesempatan sosialisasi … Read More “Sosialisasi Lisensi Creative Commons dan Wiki Cinta Alam Indonesia 2017 di Samarinda”

Dapatkah lisensi Creative Commons diterapkan pada perangkat lunak?

Ditulis pada 13-10-2011 oleh Nita Kami tidak menganjurkan hal tersebut. Lisensi Creative Common seharusnya tidak digunakan untuk perangkat lunak. Kami sangat mendorong Anda untuk menggunakan salah satu lisensi perangkat lunak yang sangat baik yang telah tersedia. Kami menganjurkan untuk mempertimbangkan penggunaan lisensi yang disediakan oleh Free Software Foundation atau yang didaftarkan pada Open Source Initiative. … Read More “Dapatkah lisensi Creative Commons diterapkan pada perangkat lunak?”

Bagaimana cara kerja lisensi CC?

Ditulis pada 13-10-2011 oleh Nita Lisensi CC berlaku hanya apabila diterapkan pada sebuah ciptaan yang memiliki hak cipta, dan kemudian pada saat penggunaan tertentu dari ciptaan adalah dilarang oleh hak cipta. Hal ini berarti bahwa syarat dan ketentuan lisensi CC tidak bergantung pada penggunaan yang diizinkan berdasarkan setiap pengecualian dan batasan dari hak cipta, namun … Read More “Bagaimana cara kerja lisensi CC?”

Apa yang terjadi jika seseorang menerapkan lisensi Creative Commons tanpa sepengetahuan dan tanpa seizin Pencipta?

Ditulis pada 13-10-2011 oleh Nita CC memberitahu calon pengguna lisensi bahwa mereka perlu memiliki semua hak yang diperlukan sebelum menerapkan lisensi CC terhadap suatu ciptaan. Jika hal ini tidak terjadi dan seseorang telah menandai ciptaan Anda dengan lisensi CC tanpa izin Anda, Anda harus menghubungi orang tersebut dan memberitahu mereka untuk menghapus lisensi dari ciptaan … Read More “Apa yang terjadi jika seseorang menerapkan lisensi Creative Commons tanpa sepengetahuan dan tanpa seizin Pencipta?”

Apakah Lisensi Creative Commons Dapat Ditegakkan di Pengadilan?

Ditulis pada 13-10-2011 oleh Nita Lisensi Creative Commons yang dirancang untuk dapat diberlakukan di seluruh dunia, dan telah diberlakukan di pengadilan pada beberapa negara. Sejauh yang CC ketahui, lisensi tidak pernah dinillai tidak dapat diterapkan atau dianggap tidak valid. Harap diingat bahwa lisensi CC berisi klausa “Keterpisahan”. Hal ini memungkinkan pengadilan untuk menghilangkan ketentuan yang … Read More “Apakah Lisensi Creative Commons Dapat Ditegakkan di Pengadilan?”