“#OpenAccessWeek – Praktik Terbaik Diseminasi Jurnal Elektronik Terbuka”

Ditulis pada 24-10-2018 oleh Hilman Logo Pekan Keterbukaan Akses Internasional diterjemahkan oleh Hilman Fathoni, templat disediakan oleh Open Access Week, di openaccessweek.org, dengan lisensi CC BY. Open Access Week Artikel ini merupakan bagian dari agenda Pekan Keterbukaan Akses Internasional 2018 (Selanjutnya disebut dengan PKAI atau PKAI 2018). PKAI 2018 merupakan serangkaian upaya untuk meningkatkan kesadaran … Read More ““#OpenAccessWeek – Praktik Terbaik Diseminasi Jurnal Elektronik Terbuka””

Sosialisasi Penerapan Lisensi Terbuka Pada Jurnal Untuk Editor dan Manajer Jurnal BPP UGM

Ditulis pada 17-10-2017 oleh CCID Pada tanggal 17 Oktober 2017, Creative Commons Indonesia (CCID) berkesempatan untuk menjadi pemateri pada sosialisasi lisensi terbuka pada jurnal penelitian untuk editor dan manajer jurnal di Badan Penerbitan dan Publikasi (BPP) Universitas Gadjah Mada (UGM) di Yogyakarta. Acara ini dimulai tepat pada pukul 10:00 WIB dan dibuka oleh Kepadala Bidang … Read More “Sosialisasi Penerapan Lisensi Terbuka Pada Jurnal Untuk Editor dan Manajer Jurnal BPP UGM”

Lokakarya Hak Cipta dan Lisensi Creative Commons untuk Jurnal Ilmiah di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Artikel ini ditulis pada 02-05-2019 Senin, tanggal 29 April 2019, Creative Commons Indonesia (CCID) dan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) bekerja sama menyelenggarakan lokakarya hak cipta dan lisensi Creative Commons (lisensi CC) di kota Medan. Acara dibuka dengan sambutan oleh Wakil Rektor I UMSU, Dr. Muhammad Arifin, S.H., … Read More “Lokakarya Hak Cipta dan Lisensi Creative Commons untuk Jurnal Ilmiah di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara”