Pelatihan Daring: Sumber Pembelajaran Terbuka “Bahan Ajarku untuk semua”
Tentang Pelatihan Creative Commons Indonesia membuka kesempatan bagi pendidik di Indonesia untuk mengikuti pelatihan daring mengenai Sumber Pembelajaran Terbuka (SPT) atau yang lebih umum dikenal dengan OER (Open Educational Resources). Sumber Pembelajaran Terbuka sudah digaungkan oleh berbagai pihak, baik lembaga internasional maupun nasional, seperti UNESCO, Creative Commons, SEAMOLEC, Kemendikbud, Universitas Terbuka, dan beberapa gerakan keterbukaan … Read More “Pelatihan Daring: Sumber Pembelajaran Terbuka “Bahan Ajarku untuk semua””